24 Apr 2011

[Panduan Artisteer] Hanya Menampilkan Judul di Homepage

Tahu Blog Kang Rohman?Nah seperti itulah trik kali ini, dimana di halaman utama hanya menampilkan judul postingan saja.
BACKUP TEMPLATE ANDA TERLEBIH DAHULU
1. Masuk Design --> Edit Html

2. Klik "Expand Widget template"

3. Cari kode berikut :
<data:post.body/>
4. Ganti kode di atas dengan :
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<p><data:post.body/></p>
</b:if>
Preview template anda, jika sukse maka di halaman utama akan menampilkan judul postingan saja

Provided by

Keyzedblog

”Kebahagiaan akan kehilangan makna jika tidak diimbangi oleh kesedihan.”
Carl Gustav Jung (1875–1961)



0 comments:

Post a Comment

Silahkan tulis komentar anda disini:
1.Bagi yang mempunyai akun yang disediakan oleh blogger, silahkan pilih salah satu
2.Bagi yang tidak punya, silahkan pilih Name/URL atau Anonymous, tapi jangan nye-SPAM ya??
3.Apapun komentar anda sangat berarti bagi blog ini
4.Terimakasih
DO FOLLOW BLOG,YOU COMMENT I GIVE BACKLINK